Watu gede adalah tempat yang digunakan untuk berwisata oleh kalangan remaja ,anak-anak maupun orang tua.dengan kemiringan batu sekitar 70 derajat.disebelah timur watu gede terdapat batu yang lebih kecil dari watu gede.diantara kedua batu itu terdapat sungai .
Watu gede terletak tepatnya didaerah sinom,kedungpoh,nglipar. Disana terdapat pepohonan dan tanam-tanaman.
Di watu gede banyak dikunjungi oleh para wisatawan juga dari daerah sekitarnya.di watu gede pernah digunakan untuk kemah ,mencari jejak dari peserta kuliah(mahasiswa),anak-anak dari masjid dan lain-lain.
Diwatu gede banyak pengunjung pada hari-hari besar islam ,lebaran haji,lebaran,tahun baru serta hari-hari libur lainnya.
Disekitar batu gede terdapat pepohonan dan tanam-tanaman para petani ,dengan pemandangan yang sangat indah,dan bisa melihat daerah yang dekat.
Angin yang bertiup,pemandangan yang indah,burung berkicau merdu,membuat para wisatawan akan betah tinggal untuk menikmati panorama alam sekitar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar